BUAT pengguna SKUBEK/MATIK




BUAT pengguna SEPEDA MOTOR MATIC atau SKUTIK

Sekarang lagi boming-boming nya motor matic mau merk apa ? yang penting skutik dah. Tapi ada hal khusus buat matic untuk dibawa perjalanan jauh atau mau pulang mudik nanti. Banyak anggapan kalo skutik kendaraan yang tak merepotkan, simple buat dikendarai. Kesannya juga identik dengan motor keluarga kemudian kita akan berpikir nyaman ndak kalo kita bawa turing atau pulang kampong atau mudik tentunya dengan jarak yg diluar kebiasaan sehari-hari.

Bagaimana sih mempersiapkan performa skutik dari berbagai aspek?

Apa saja sih yang menjadi trouble skutik saat dipakai jalan jauh?

Mengingat fitur skutik juga banyak yang masih awam, selain itu dimensi skutik dari setiap produk berbeda beda dari satu merk yang lain. Ada mungil segmen buat wanita, ada yang diperuntukan buat pria. Dari berbagai struktur body ini didapat pula berbagai gaya berkendara setiap varian nya.

SERVICE RINGAN

Servis ringan adalah hal yang wajib skutik untuk dibawa perjalanan jauh minimal bersihkan karbu, filter udara dan setel ulang clearance katup

PERHATIKAN OLI GIRBOKS

Oli girboks tempatnya driven gear. Driven gear adalah perantara hasil putaran dari CVT ke roda. Giginya menganut model suri jadi identik dengan terjadinya hubungan spontan yang berindikasi pada keausan. Jadi apabila anda menganti oli mesin gantilah juga oli girboksnya.

CEK KONDISI V BELT

Cek lah kondisi V belt nya sebab ini yang paling fatal apabila putus ditengah jalan, jadi jangan segan segan menyuruh mekanik untuk mengecek V beltnya kalau terlihat pecah pecah atau rengat terlihat pada V belt segeralah minta ganti.

No comments:

Post a Comment